Hadir ditengah masyarakat Babinsa kodim 0104 Peunaron Bantu Dirikan Tenda Warganya

Avatar

- Jurnalis

Minggu, 13 Maret 2022 - 17:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Timur – Jurnalis Investigasi News- Serka Wahidin Babinsa Koramil 01/Peunaron Kodim 0104/Aceh Timur melaksanakan kegiatan gotong royong pemasangan tenda untuk  acara khitanan anak salah satu rumah warga binaan yang bertempat di Desa Peunaron Lama, Kecamatan Peunaron, Kabupaten Aceh Timur, Minggu (13/03/2022).

Budaya gotong royong di Desa Peunaron lama masih sangat terjaga, hal itu terlihat dalam kegaiatan pendirian tenda dilakukan oleh masyarakat  Yany berjibaku bergotong royong di salah satu warga yang akan mengadakan acara tersebut.

Babinsa Serka Wahidin mengatakan, kegiatan ini merupakan salah satu bentuk kepedulian kita kepada sesama dalam membantu serta mendukung kelancaran dan kesuksesan acara yang diselenggarakan di wilayah binaannya.

Baca Juga :  Satreskrim Polres Demak Amankan Pelaku Curas dan Penggelapan Sepeda Motor

“Dengan hadirnya kita membantu secara tidak langsung dapat meringankan pekerjaan serta memberikan motivasi kepada keluarga yang akan menggelar acara tersebut”, ucap walidin.

Selain itu kegiatan ini kita manfaatkan sebagai ajang silaturahmi dengan warga binaan yang terbungkus dalam moment gotong royong, dan kita berharap budaya gotong royong di masyarakat Desa Peunaron Lama ini tetap terjaga dan dipertahankan “, tutup Babinsa.,

Zal/sd/dw/dn/Red

Berita Terkait

Gubernur DKI Jakarta Resmikan Reservoir Komunal di Rusuanawa Tambora Jakarta Barat
Petugas Penanggulangan Kebakaran Dan Penyelamatan Jakbar, Berhasil Padamkan Api Di Insiden Kebakaran Makaliwe
Demi Keamanan dan ketertiban Lapas Kelas 1 Tangerang melakukan sidak gabungan bersama Aparat Hukum
Kebakaran Rumah Di Makaliwe Grogol
Warga Cengkareng Mengeluhkan Proses Rujukan Pelayanan Mata oleh Puskesmas
Dewan Pers Nyatakan HCB Tidak Punya Legal Standing Lagi, Ketum PWI Zulmansyah Sekedang Berterima Kasih
Saluran Lingkungan Di Wilayah Rawa Buaya Amburadul, Satria Sebut Instansi Terkait Jangan “Cuek”
Jumlah Pemudik Dipredkisi Melonjak, Kadishub Pastikan Kesiapan Terminal Dan Bus
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 17:29 WIB

Gubernur DKI Jakarta Resmikan Reservoir Komunal di Rusuanawa Tambora Jakarta Barat

Rabu, 26 Maret 2025 - 17:24 WIB

Petugas Penanggulangan Kebakaran Dan Penyelamatan Jakbar, Berhasil Padamkan Api Di Insiden Kebakaran Makaliwe

Selasa, 25 Maret 2025 - 20:53 WIB

Demi Keamanan dan ketertiban Lapas Kelas 1 Tangerang melakukan sidak gabungan bersama Aparat Hukum

Selasa, 25 Maret 2025 - 20:29 WIB

Kebakaran Rumah Di Makaliwe Grogol

Selasa, 25 Maret 2025 - 10:34 WIB

Warga Cengkareng Mengeluhkan Proses Rujukan Pelayanan Mata oleh Puskesmas

Berita Terbaru

NEWS

Kebakaran Rumah Di Makaliwe Grogol

Selasa, 25 Mar 2025 - 20:29 WIB