Mengenal Lebih Jauh Gedung Diorama Pusdikzi Kodiklatad

Avatar

- Jurnalis

Sabtu, 2 April 2022 - 09:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandung. Saat kunjungan kerjanya ke Pusat Pendidikan Zeni pada tanggal 25 Maret 2022, Dankodiklatad meresmikan Gedung Diorama Pusdikzi. Ingin tahu lebih lanjut tentang Gedung Diorama ini? Simak hasil wawancara dengan Mayor Czi Satriady Prabowo, Dansatdikpa Pusdikzi yang saat itu bertugas memberikan penjelasan kepada Dankodiklatad tentang Gedung Diorama ini. Sabtu (2/4/2022)

Diwawancara setelah kunjungan selesai, Mayor Czi Satriady Prabowo menjelaskan bahwa gedung diorama ini merupakan bangunan yang berisi alat instruksi untuk memberikan gambaran peran, kemampuan, fungsi dan tugas kecabangan Zeni dalam berbagai tugas operasi militer.

Gedung ini sejatinya sudah ada sejak tahun 1980an, perjalanan waktu mengakibatkan kondisinya mulai memprihatinkan dan perlu sentuhan ulang. Melihat kondisi tersebut, Danpusdikzi Kolonel Czi Dian Hendriana Surachman berinisiatif merenovasi interior dan merombak ulang maket zona pertempuran yang merupakan bagian dari ruang diorama ini. Maket ini memiliki daya tarik sendiri, selain nampak megah di tengah ruangan, keberadaannya memiliki nilai manfaat yang signifikan terhadap proses belajar mengajar di lembaga pendidikan yang berlokasi di pusat kota Bogor ini.

Dengan detail akurat dan ukuran 6 x 14 meter, butuh waktu 7 bulan untuk merombak ulang maket ini. Pembuatannya pun menggunakan teknologi terkini yaitu 2 jenis printer tiga dimensi. Model alutsista dan bangunan yang ada didesain dengan mengambil jenis dan tipe terkini dan ditempatkan secara realistis menyesuaikan doktrin TNI AD yang terbaru.

Baca Juga :  Gelar Perkara Polresta Tetapkan Mantan Kepala Puskesmas Babakan Tersangka

Diharapkan keberadaan maket ini dapat memberikan gambaran nyata tentang tugas pokok Zeni dan hubungannya dengan kecabangan lain dalam operasi. “Apa yang dilihat oleh siswa pada maket adalah kondisi sesuai dengan doktrin saat ini”, ungkapnya.

Lalu apakah masyarakat umum dapat mengunjungi ruang diorama ini? Narasumber menjawab bahwa keberadaan ruang diorama ini juga memiliki peluang sebagai sarana edukatif bagi masyarakat maupun pelajar umum. Tentunya dengan prosedur perijinan yang diajukan terlebih dahulu.

Rhamdan/red

(Penerangan Kodiklatad)

Berita Terkait

Ketua Karang Taruna DKI Jakarta Soroti Aksi Tawuran Remaja Yang Kerap Terjadi
Masuk Tanpa Melaporkan Diri, Lima Orang Warga Negara Asing (WNA) Di Periksa Otoritas Imigrasi
Lurah Tegal Alur Akan Menata Pasar Sukatani (eks Loksem)
Mengukir Kenangan, Menguatkan Soliditas: Perjalanan Innerlight ke Jogja
Pelatihan Desain Poster Keren Untuk Anak Cerdas Digital Dengan Canva Bersama Anak Yayasan Yatim Piatu di Cibitung
Dukung RSUD Cakung Bertaraf Internasional, Rekan Indonesia: Manfaatkan SDM Bergelar FISQUA di Pemprov DKI
Wagub DKI Jakarta H.Rano Karno,Hadiri Habil FBR Korwil Jakarta Timur
Isu Strategis Soal Rekomendasi LKPJ 2024 , Di Sampaikan DPRD Dalam Sidang Paripurna
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 20:21 WIB

Ketua Karang Taruna DKI Jakarta Soroti Aksi Tawuran Remaja Yang Kerap Terjadi

Jumat, 25 April 2025 - 20:31 WIB

Masuk Tanpa Melaporkan Diri, Lima Orang Warga Negara Asing (WNA) Di Periksa Otoritas Imigrasi

Selasa, 22 April 2025 - 18:44 WIB

Lurah Tegal Alur Akan Menata Pasar Sukatani (eks Loksem)

Selasa, 22 April 2025 - 10:57 WIB

Mengukir Kenangan, Menguatkan Soliditas: Perjalanan Innerlight ke Jogja

Selasa, 22 April 2025 - 09:26 WIB

Pelatihan Desain Poster Keren Untuk Anak Cerdas Digital Dengan Canva Bersama Anak Yayasan Yatim Piatu di Cibitung

Berita Terbaru

NEWS

Lurah Tegal Alur Akan Menata Pasar Sukatani (eks Loksem)

Selasa, 22 Apr 2025 - 18:44 WIB

kisah sukses pemain mahjong ways 2 guncang dunia pgsoftcara ampuh meningkatkan peluang menang mahjong waysmengungkap strategi baru mahjong wins 3 teknik pulse timingcakar76 memenangkan cuan instans mahjong wins 3 wild scatter hitamcakar76 optimalkan scatter hitam mahjong wins 3cakar76 pemuda main mahjong ways saldo minim dapat jackpot puluhan jutacakar76 rahasia cuan besar modal kecil mahjong wins 3cakar76 rasakan sensasi hoki mahjong ways 2kincir88 max win main mahjong wins 3 hujan saldokincir88 menang jackpot mahjong ways 2 modal tipis scatter hitamkincir88 mengoptimalkan strategi scatter hitam mahjongkincir88 nikmati sensasi mahjong wins 3 dan mahjong ways 2kincir88 pola pecahan wild berkali kali jepeadat88 menghitung peluang scatter hitam mahjong ways 2 jackpotadat88 menjaga momentum scatter wild emas mahjong wins 3adat88 modal kecil cuan besar mahjong wins 3 strategi untuk menang tanpa risikoadat88 peluang cuan gila mahjong ways 2adat88 peluang maksimal modal kecil mahjong ways 2kincir88 pola ritme mahjong ways 2 keberuntungankincir88 rahasia menguasai freespin mahjong wins 3 profesionalkincir88 scatter hitam mahjong ways 2 cuan besar modal tipiskincir88 scatter hitam mahjong wins 3 kunci keberuntungankincir88 scatter hitam mahjong wins 3 modal receh cuan gedeadat88 rahasia keuntungan tiap hari mahjong wins 3adat88 rahasia scatte hitam mahjong wins 3adat88 rahasia simbol mahjong ways 2 cuan dan keberuntunganadat88 rasakan sensasi insting jackpot mahjong wins 3adat88 rejeki langscung nyelonong mahjong wins 3cakar76 scatter hitam mahjong ways rahasia kemenangan maksimalcakar76 scatter hitam mahjong wins 3 kunci keberuntungan besarcakar76 sensasi main mahjong ways gacor parahcakar76 simbol emas dan free spin rahasia menang berlipat mahjong ways 2cakar76 simbol hitam super win mahjong wins 3cakar76 main mahjong wins 3 jackpot cepat tanpa henti