Jajaran Polres Metro Jakarta Barat Mendapat Laporan Adanya Korban Meninggal Akibat Tawuran

Avatar

- Jurnalis

Rabu, 16 Maret 2022 - 22:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, Jurnalis Investigasi News- Polres Metro Jakarta Barat menerima laporan adanya korban meninggal akibat tawuran di RW09, Kelurahan Jati Pulo, Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat pada Selasa (15/3/2022).

Awal mula kejadian, saat petugas sekuriti Rumah Sakit Tarakan melapor dan anggota Polres Metro Jakarta Barat langsung bergerak ke tempat korban berada.

Wakasat Reskrim Polres Metro Jakarta Barat, Kompol Niko Purba didampingi Kasi Humas Kompol Moch Taufik Iksan dan kanit resmob Iptu Rizky Ari Budianto dan menjelaskan, peristiwa tawuran itu terjadi karena pelakunya saling janjian di sosial media.

“Setelah janjian di sosmed, kedua kelompok ini saling serang menggunakan senjata tajam serta benda tumbul dan menimbulkan korban jiwa berinisial RY (22),” kata Niko, Kamis (17/3/2022).

Baca Juga :  Terkuak, Ini Motif Pelaku Pembakaran Yang Hanguskan Rumah Semipermanen Di Grogol Petamburan

RY mengalami luka bacok dibagian dada dan beberapa anggota tubuh lainnya.

Namun saat dibawa ke RS Tarakan, korban tak selamat dan meninggal dunia.

Kini anggota sedang menindaklanjuti laporan dan mengejar pelaku.

“Anggota sudah bergerak mengejar para pelaku,” tuturnya.

Niko yakin dalam kurun waktu kurang dari 24 jam pihaknya dapat menangkap para pelaku tawuran.

Rham/red
( *Humas Polres Metro Jakarta Barat*)

Berita Terkait

Gubernur DKI Jakarta Resmikan Reservoir Komunal di Rusuanawa Tambora Jakarta Barat
Petugas Penanggulangan Kebakaran Dan Penyelamatan Jakbar, Berhasil Padamkan Api Di Insiden Kebakaran Makaliwe
Demi Keamanan dan ketertiban Lapas Kelas 1 Tangerang melakukan sidak gabungan bersama Aparat Hukum
Kebakaran Rumah Di Makaliwe Grogol
Warga Cengkareng Mengeluhkan Proses Rujukan Pelayanan Mata oleh Puskesmas
Dewan Pers Nyatakan HCB Tidak Punya Legal Standing Lagi, Ketum PWI Zulmansyah Sekedang Berterima Kasih
Saluran Lingkungan Di Wilayah Rawa Buaya Amburadul, Satria Sebut Instansi Terkait Jangan “Cuek”
Jumlah Pemudik Dipredkisi Melonjak, Kadishub Pastikan Kesiapan Terminal Dan Bus
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 17:29 WIB

Gubernur DKI Jakarta Resmikan Reservoir Komunal di Rusuanawa Tambora Jakarta Barat

Rabu, 26 Maret 2025 - 17:24 WIB

Petugas Penanggulangan Kebakaran Dan Penyelamatan Jakbar, Berhasil Padamkan Api Di Insiden Kebakaran Makaliwe

Selasa, 25 Maret 2025 - 20:53 WIB

Demi Keamanan dan ketertiban Lapas Kelas 1 Tangerang melakukan sidak gabungan bersama Aparat Hukum

Selasa, 25 Maret 2025 - 20:29 WIB

Kebakaran Rumah Di Makaliwe Grogol

Selasa, 25 Maret 2025 - 10:34 WIB

Warga Cengkareng Mengeluhkan Proses Rujukan Pelayanan Mata oleh Puskesmas

Berita Terbaru

NEWS

Kebakaran Rumah Di Makaliwe Grogol

Selasa, 25 Mar 2025 - 20:29 WIB